iPhone X Masuk dalam Daftar 25 Penemuan Terbaik 2017 Versi Time

iPhone X Masuk dalam Daftar 25 Penemuan Terbaik 2017 Versi Time - Sahabat Info Tekno semuanya, kali ini Informasi Teknologi akan memberikan informasi teknologi terbaru dan mungkin penting untuk anda baca dengan judul iPhone X Masuk dalam Daftar 25 Penemuan Terbaik 2017 Versi Time yang telah kami analisa dan kami persiapkan dengan matang untuk anda baca informasi teknologi terbaru kali ini. Semoga imformasi dunia teknologi yang kami sajikan mengenai Artikel Teknologi, yang kami tulis ini dapat anda jadikan pengetahuan di dunia teknologi dan anda tidak kudet lagi dan menjadi manusia yang update teknologi.

Judul : iPhone X Masuk dalam Daftar 25 Penemuan Terbaik 2017 Versi Time
link : iPhone X Masuk dalam Daftar 25 Penemuan Terbaik 2017 Versi Time

Infotekno-Baru

Meski dianggap sebagai salah satu produk penemuan paling baik sepanjang 2017 versi Time, iPhone X tidak terbebas dari masalah. Salah satu masalah yang cukup mengganggu adalah kemunculan garis hijau tegak lurus pada layar iPhone X.

Beberapa pengguna iPhone X melihat ada garis berwarna hijau di sisi kanan atau kiri pada panel OLED smartphone tersebut.

Ilustrasi: iPhone X

Diduga ada masalah dengan sistem kelistrikan iPhone X, sehingga menyebabkan garis hijau bermunculan pada layar. Garis itu berbentuk lurus mulai dari sisi atas hingga bawah layar.

Para pengguna yang mengalami masalah tersebut segera membawa smartphone mereka ke Apple Store. Berdasarkan keterangan sejumlah pengguna, garis hijau itu bukan sebuah masalah yang bisa diselesaikan dengan pembaruan software. Beruntung, pihak Apple bersedia menggantikan iPhone X yang bermasalah itu dengan unit baru.

Sejauh ini diketahui sebanyak 25 pemilik iPhone X mengunggah gambar smartphone mereka yang bermasalah itu di media sosial dan laman dukungan pelanggan Apple.

"Saya sedang menggunakan ponsel baru ini dan tiba-tiba hal ini terjadi (muncul garis hijau). Warnanya sangat terang dan berada di sisi kanan ponsel saya," tulis salah seorang pemilik iPhone X.

Selain layar, sejumlah iPhone X juga dikabarkan mengeluarkan suara berdengung dan berderak yang ke luar dari lubang speaker.

Menurut laporan tersebut, suara berdengung itu terdengar jelas terutama saat volume iPhone X dinaikkan, bahkan hal ini terjadi pada berbagai situasi. Misalnya saja saat perangkat digunakan untuk bermain dan penggunaan multimedia, hingga saat speaker dinyalakan.

Sebenarnya, saat diluncurkan, iPhone X juga mengalami masalah suara serupa, namun terjadi saat pengguna melakukan panggilan suara. Saat itu Apple menyelesaikan masalah ini dengan memperbarui iOS.

Meski terdengar cukup serius, masalah ini tampaknya hanya terjadi pada sejumlah iPhone X. Pengguna yang terdampak pun disarankan agar pengguna segera menghubungi pihak Apple jika masalah seperti ini terjadi.

Let's block ads! (Why?)


Demikian Informasi Teknologi iPhone X Masuk dalam Daftar 25 Penemuan Terbaik 2017 Versi Time

Informasi iPhone X Masuk dalam Daftar 25 Penemuan Terbaik 2017 Versi Time kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Baca juga


iPhone X Masuk dalam Daftar 25 Penemuan Terbaik 2017 Versi Time


Anda sekarang membaca artikel iPhone X Masuk dalam Daftar 25 Penemuan Terbaik 2017 Versi Time dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2017/11/iphone-x-masuk-dalam-daftar-25-penemuan.html

Subscribe to receive free email updates: