Tim Asal Malaysia Juarai Asia Pacific Predator League 2018

Tim Asal Malaysia Juarai Asia Pacific Predator League 2018 - Sahabat Info Tekno semuanya, kali ini Informasi Teknologi akan memberikan informasi teknologi terbaru dan mungkin penting untuk anda baca dengan judul Tim Asal Malaysia Juarai Asia Pacific Predator League 2018 yang telah kami analisa dan kami persiapkan dengan matang untuk anda baca informasi teknologi terbaru kali ini. Semoga imformasi dunia teknologi yang kami sajikan mengenai Artikel Teknologi, yang kami tulis ini dapat anda jadikan pengetahuan di dunia teknologi dan anda tidak kudet lagi dan menjadi manusia yang update teknologi.

Judul : Tim Asal Malaysia Juarai Asia Pacific Predator League 2018
link : Tim Asal Malaysia Juarai Asia Pacific Predator League 2018

Infotekno-Baru

Liputan6.com, Jakarta - Setelah berlangsung selama tiga bulan, Asia Pacific Predator League 2018 akhirnya mengumumkan pemenangnya. Tim yang berhasil menjuarai turnamen eSports ini adalah tim asal Malaysia bernama Geek Fam.

Mereka terdiri dari Skemberlu, March, ChYuan, Oli, dan Playhard. Geek Fam mencapai posisi pertama setelah mengalahkan BOOM.ID dari Indonesia di final, dengan Quid Pro Quo dari Filipina mengikuti posisi ketiga. Itu adalah kemenangan 2-1 untuk Geek Fam.

"Selamat kepada Geek Fam dari Malaysia yang telah berhasil membuktikan diri sebagai tim terbaik dalam pelaksanaan Asia Pacific Predator League 2018 pertama ini," ujar Andrew Hou, Presiden Acer Pan Asia Pacific di Jakarta.

Melalui keterangan tertulisnya, Senin (22/1/2018), Andrew berharap kemenangan ini dapat menginspirasi generasi muda di Asia serta terus mendukung bakat mereka dan memeliharanya untuk meraih kesuksesan sebaik mungkin.

"Ini bukanlah akhir dari perjalanan kami, melainkan awal dari tantangan berikutnya. Pada 2019, kami akan memperluas turnamen ini di 14 negara Asia Pasifik dengan Thailand sebagai tuan rumah Asia Pacific Predator League 2019," sambungnya.

Let's block ads! (Why?)


Demikian Informasi Teknologi Tim Asal Malaysia Juarai Asia Pacific Predator League 2018

Informasi Tim Asal Malaysia Juarai Asia Pacific Predator League 2018 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Baca juga


Tim Asal Malaysia Juarai Asia Pacific Predator League 2018


Anda sekarang membaca artikel Tim Asal Malaysia Juarai Asia Pacific Predator League 2018 dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2018/01/tim-asal-malaysia-juarai-asia-pacific.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :