Jelang Asian Games 2018, Kemkominfo Luncurkan Palembang Siaga 112
Judul : Jelang Asian Games 2018, Kemkominfo Luncurkan Palembang Siaga 112
link : Jelang Asian Games 2018, Kemkominfo Luncurkan Palembang Siaga 112
Lebih lanjut, perbedaan Layanan Palembang Siaga 112 dengan layanan 112 di daerah lain yaitu layanan ini menyediakan akses dalam enam bahasa, yaitu Bahasa Indonesia, Inggris, Arab, Cina, Korea dan Jepang.
"Semoga dengan hadirnya Layanan Palembang Siaga 112, dapat lebih mempermudah dan memberikan kenyamanan kepada masyarakat serta para atlet dan official selama bertanding di Asian Games 2018 di Kota Palembang terutama dalam keterkaitannya dengan penanggulangan keadaan darurat." kata Ramli.
Pada kesempatan yang sama, dilaksanakan pula Ikrar Dukungan Operator Telekomunikasi dan Internet untuk mendukung dan menjamin kualitas layanan telekomunikasi selama penyelenggaraan Asian Games XVIII 2018.
Kegiatan itu dihadiri Dirjen PPI beserta jajarannya, Gubernur Sumatera Selatan, para pejabat di lingkungan Pemrov Sumatera Selatan dan Pemkot Palembang, perwakilan Kementerian PUPR, Kemenpora, INASGOC, ATSI, APJII serta operator telekomunikasi dan internet.
Reporter: Fauzan Jamaludin
Sumber: Merdeka.com
(Ysl)
Saksikan Video Pilihan Berikut Ini:
Demikian Informasi Teknologi Jelang Asian Games 2018, Kemkominfo Luncurkan Palembang Siaga 112
Jelang Asian Games 2018, Kemkominfo Luncurkan Palembang Siaga 112
Anda sekarang membaca artikel Jelang Asian Games 2018, Kemkominfo Luncurkan Palembang Siaga 112 dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2018/07/jelang-asian-games-2018-kemkominfo.html