Sempat Ditunda, Nokia X5 Bakal Diumumkan Besok

Sempat Ditunda, Nokia X5 Bakal Diumumkan Besok - Sahabat Info Tekno semuanya, kali ini Informasi Teknologi akan memberikan informasi teknologi terbaru dan mungkin penting untuk anda baca dengan judul Sempat Ditunda, Nokia X5 Bakal Diumumkan Besok yang telah kami analisa dan kami persiapkan dengan matang untuk anda baca informasi teknologi terbaru kali ini. Semoga imformasi dunia teknologi yang kami sajikan mengenai Artikel Teknologi, yang kami tulis ini dapat anda jadikan pengetahuan di dunia teknologi dan anda tidak kudet lagi dan menjadi manusia yang update teknologi.

Judul : Sempat Ditunda, Nokia X5 Bakal Diumumkan Besok
link : Sempat Ditunda, Nokia X5 Bakal Diumumkan Besok

Infotekno-Baru

Liputan6.com, Jakarta - Nokia X5 pada awalnya akan diumumkan pada 11 Juli 2018, tetapi HMD Global menundanya karena ada masalah dengan tempat acara.

Tak lama berselang, HMD Global akhirnya mengumumkan jadwal baru untuk mengumumkan smartphone tersebut.

Dilansir GSM Arena, Selasa (17/7/2018), HMD Global telah mengumumkan melalui akunnya di Weibo bahwa seri baru Nokia X itu akan diumumkan pada Rabu, 18 Juli 2018 alias besok.

Pihak HMD Global tidak memberikan bocoran soal spesifikasinya, tapi beberapa bocorannya telah lebih dulu beredar di internet.

Nokia X5 dilaporkan memiliki layar berukuran 5,84 inci dengan resolusi HD+.

Smartphone tersebut memiliki aspek rasio 19:9, chipset Helio P60, serta dua pilihan RAM yakni 3GB dan 4GB. Spesifikasi lainnya termasuk dua kamera belakang dengan resolusi 13MP dan 5MP, serta pemindai sidik jari.

Mengingat spesifikasinya yang sedikit di bawah Nokia X6, X5 dibanderol dengan harga lebih murah yakni tidak lebih dari US$ 150. Sejauh ini, belum ada informasi tentang peluncuran Nokia X5 di berbagai pasar.

Di luar dari Nokia X5, HDM Global dilaporkan tengah menyiapkan sejumlah smartphone lain. Salah satunya adalah Nokia 6.1 Plus, yang diperkirakan akan dirilis pada bulan ini.

Let's block ads! (Why?)


Demikian Informasi Teknologi Sempat Ditunda, Nokia X5 Bakal Diumumkan Besok

Informasi Sempat Ditunda, Nokia X5 Bakal Diumumkan Besok kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Baca juga


Sempat Ditunda, Nokia X5 Bakal Diumumkan Besok


Anda sekarang membaca artikel Sempat Ditunda, Nokia X5 Bakal Diumumkan Besok dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2018/07/sempat-ditunda-nokia-x5-bakal-diumumkan.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :