Go-Jek Naikkan Tarif Per Kilometer, Ini Detailnya
Judul : Go-Jek Naikkan Tarif Per Kilometer, Ini Detailnya
link : Go-Jek Naikkan Tarif Per Kilometer, Ini Detailnya
Liputan6.com, Jakarta - Go-Jek melakukan penyesuaian tarif yang diterima mitra driver. Tarif rata-rata jarak dekat di luar jam sibuk menjadi berkisar antara Rp 2.200 - Rp 3.300 per kilometer, naik dari sebelumnya Rp 1.600 untuk jarak dekat.
Tarif rata-rata jarak dekat untuk mitra driver di Jabodetabek berdasarkan observasi lapangan di luar jam sibuk berkisar antara Rp 2.200 – Rp 3.300 per kilometer. Go-Jek juga mengklaim, memberikan tambahan penghasilan untuk layanan yang dilakukan mitra driver saat tengah malam.
Chief Public Policy and Government Relations Go-Jek Indonesia, Shinto Nugroho, mengatakan tarif yang diterima driver Go-Jek merupakan tertinggi di industri.
"Hal ini menunjukkan komitmen Go-Jek dalam memastikan mitra bisa memperoleh penghasilan maksimal, serta selalu termotivasi untuk memberikan layanan terbaik bagi pelanggan," jelas Shinto dalam keterangan resminya, Selasa (14/8/2018).
Shinto menjelaskan, Go-Jek dalam memeprhitungkan tarif juga harus tetap memastikan daya saing tiap mitranya agar tetap dapat menjadi pilihan konsumen.
* Update Terkini Asian Games 2018 Mulai dari Jadwal Pertandingan, Perolehan Medali hingga Informasi Terbaru dari Arena Pesta Olahraga Terbesar Asia di Sini.
Demikian Informasi Teknologi Go-Jek Naikkan Tarif Per Kilometer, Ini Detailnya
Go-Jek Naikkan Tarif Per Kilometer, Ini Detailnya
Anda sekarang membaca artikel Go-Jek Naikkan Tarif Per Kilometer, Ini Detailnya dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2018/08/go-jek-naikkan-tarif-per-kilometer-ini.html