Yahoo Janjikan Ganti Rugi untuk Korban Peretasan

Yahoo Janjikan Ganti Rugi untuk Korban Peretasan - Sahabat Info Tekno semuanya, kali ini Informasi Teknologi akan memberikan informasi teknologi terbaru dan mungkin penting untuk anda baca dengan judul Yahoo Janjikan Ganti Rugi untuk Korban Peretasan yang telah kami analisa dan kami persiapkan dengan matang untuk anda baca informasi teknologi terbaru kali ini. Semoga imformasi dunia teknologi yang kami sajikan mengenai Artikel Teknologi, yang kami tulis ini dapat anda jadikan pengetahuan di dunia teknologi dan anda tidak kudet lagi dan menjadi manusia yang update teknologi.

Judul : Yahoo Janjikan Ganti Rugi untuk Korban Peretasan
link : Yahoo Janjikan Ganti Rugi untuk Korban Peretasan

Infotekno-Baru

Liputan6.com, Jakarta - Kasus kebocoran keamanan yang terjadi di layanan Yahoo , akhirnya memasuk babak akhir.

Yahoo telah setuju mengganti biaya ganti rugi kepada para pengguna yang menjadi korban pencurian data.

Dikutip dari ABC News, Jumat (26/10/2018), perusahaan akhirnya mau membayar ganti rugi US$ 50 juta (setara dengan Rp 759 miliar) dan menyediakan layanan pengawasan bebas biaya pada 200 juta pengguna yang menjadi korban.

Sekadar kilas balik, kasus peretasan ini terungkap pada 2016. Kasus pencurian data pengguna Yahoo disebut-sebut sebagai salah satu kejahatan siber terbesar yang pernah ada.

Nantinya, Verizon akan membayar setengah biaya ganti rugi ini sebagai pemilik Yahoo.

Sementara, sisanya akan dilimpahkan ke Altaba, perusahaan yang dibuat untuk menampung investasi Yahoo termasuk aset lainnya usai penjualan ke Verizon.

Adapun biaya ganti rugi ini akan diberikan pada para pemilik akun yang dianggap memenuhi syarat.

Jadi, perusahaan akan mengganti rugi para pengguna yang identitasnya dicuri termasuk kemungkinan adanya masalah lain dari informasi pribadi dari Yahoo. 

Sidang untuk menyetujui putusan akan dilakukan pada 29 November 2018. Jika disetujui, pemberitahuan ganti rugi akan dikirimkan pada para pemegan akun yang menjadi korban, termasuk dipublikasikan di majalah National Geographic dan People.

Sekadar informasi, Yahoo percaya bahwa pihak di balik kejadian ini adalah "aktor yang disponsori pemerintah". Artinya, ini merupakan suatu tindakan individual atas nama pemerintah.

"Informasi akun yang dicuri meliputi nama, alamat email, nomor telepon, tanggal lahir, kata sandi dan, dalam beberapa kasus, pertanyaan dan jawaban keamanan terenkripsi atau tidak terenkripsi," kata Yahoo kala itu. 

Let's block ads! (Why?)


Demikian Informasi Teknologi Yahoo Janjikan Ganti Rugi untuk Korban Peretasan

Informasi Yahoo Janjikan Ganti Rugi untuk Korban Peretasan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Baca juga


Yahoo Janjikan Ganti Rugi untuk Korban Peretasan


Anda sekarang membaca artikel Yahoo Janjikan Ganti Rugi untuk Korban Peretasan dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2018/10/yahoo-janjikan-ganti-rugi-untuk-korban.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :