Xiaomi Mulai Buka Uji Coba Global Beta Android Pie untuk Pocophone F1
Judul : Xiaomi Mulai Buka Uji Coba Global Beta Android Pie untuk Pocophone F1
link : Xiaomi Mulai Buka Uji Coba Global Beta Android Pie untuk Pocophone F1
Sebelumnya, Xiaomi juga sudah menggulirkan pembaruan Android Pie stable untuk Mi A2. Dalam pembaruan ini, sejumlah fitur baru siap digunakan pengguna.
Salah satunya seperti dikutip dari GSM Arena, Sabtu (17/11/2018), adalah navigasi berbasis gestur hingga adaptive battery. Tidak hanya itu, pembaruan ini juga menyertakan patch keamanan 5 November.
Berdasarkan laporan yang beredar, pembaruan ini baru tersedia untuk wilayah India. Sementara negara lain diperkirakan masih harus menunggu beberapa hari ke depan untuk merasakan manisnya Android Pie.
kuran pembaruan ini lebih dari 1GB. Karenanya, bagi kamu pengguna Mi A2 harus mulai menyiapkan ruang memori yang cukup besar dan tidak lupa mengecek jika ada informasi pembaruan.
Sekadar informasi, Xiaomi sendiri sebenarnya baru saja merilis Android Pie versi beta untuk Mi A2 beberapa hari lalu. Dalam versi beta ini sudah disertakan pula sejumlah fitur yang ada di versi stable.
Harus diakui, pembaruan Android Pie ke Mi A2 terbilang cepat. Alasannya, dua model lain, seperti Mi A2 Lite dan Mi A1 hingga saat ini belum diketahui kapan akan mendapatkan pembaruan ke versi Android paling anyar tersebut.
(Dam/Ysl)
Saksikan Video Pilihan Berikut Ini:
Demikian Informasi Teknologi Xiaomi Mulai Buka Uji Coba Global Beta Android Pie untuk Pocophone F1
Xiaomi Mulai Buka Uji Coba Global Beta Android Pie untuk Pocophone F1
Anda sekarang membaca artikel Xiaomi Mulai Buka Uji Coba Global Beta Android Pie untuk Pocophone F1 dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2018/11/xiaomi-mulai-buka-uji-coba-global-beta.html