Cara Mudah Meningkatkan Kinerja RAM Smartphone Android

Cara Mudah Meningkatkan Kinerja RAM Smartphone Android - Sahabat Info Tekno semuanya, kali ini Informasi Teknologi akan memberikan informasi teknologi terbaru dan mungkin penting untuk anda baca dengan judul Cara Mudah Meningkatkan Kinerja RAM Smartphone Android yang telah kami analisa dan kami persiapkan dengan matang untuk anda baca informasi teknologi terbaru kali ini. Semoga imformasi dunia teknologi yang kami sajikan mengenai Artikel Teknologi, yang kami tulis ini dapat anda jadikan pengetahuan di dunia teknologi dan anda tidak kudet lagi dan menjadi manusia yang update teknologi.

Judul : Cara Mudah Meningkatkan Kinerja RAM Smartphone Android
link : Cara Mudah Meningkatkan Kinerja RAM Smartphone Android

Infotekno-Baru

Liputan6.com, Jakarta - Smartphone Android kamu terasa lebih lambat alias lemot dibandingkan biasanya? Kemungkinan kapasitas RAM (random access memori) smartphone sudah makin sempit.

RAM dipakai untuk menyimpan berbagai data dari aplikasi yang masih aktif. Dengan begitu, aplikasi bisa diakses dengan cepat oleh prosesor.

Bisa dibilang, RAM adalah ruang penyimpanan sementara yang membuat pengguna bisa mengakses banyak hal dan membuat smartphone jadi multitasking.

Oleh karena itu, jika kapasitas RAM makin sempit, kinerja smartphone Android dalam memproses perintah pengguna makin melambat. Contohnya, saat kamu ingin membuka aplikasi Facebook, prosesnya akan lebih lambat dibanding biasanya.

Lantas, apa yang bisa dilakukan untuk mengatasinya? Berikut adalah sejumlah tips membuat RAM lebih lega.

1. Nonaktifkan Widget dan Live Wallpaper

Personalisasi smartphone dengan menambahkan widget dan live wallpaper memang membuat tampilan smartphone jadi lebih personal. Meski begitu, sebagaimana Tekno Liputan6.com kutip Android Pit, Selasa (25/12/2018), widget dan live wallpaper menghabiskan space RAM.

Alih-alih menjadi lebih cepat, sering me-refresh perangkat justru menguras baterai.

Oleh karena itu, langkah yang tepat untuk dilakukan adalah membatasi penggunaan widget dan menonaktifkan live wallpaper untuk mengoptimalkan RAM.

Let's block ads! (Why?)


Demikian Informasi Teknologi Cara Mudah Meningkatkan Kinerja RAM Smartphone Android

Informasi Cara Mudah Meningkatkan Kinerja RAM Smartphone Android kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Baca juga


Cara Mudah Meningkatkan Kinerja RAM Smartphone Android


Anda sekarang membaca artikel Cara Mudah Meningkatkan Kinerja RAM Smartphone Android dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2018/12/cara-mudah-meningkatkan-kinerja-ram.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :