Cara Pakai Find My Device untuk Lacak Smartphone yang Hilang

Cara Pakai Find My Device untuk Lacak Smartphone yang Hilang - Sahabat Info Tekno semuanya, kali ini Informasi Teknologi akan memberikan informasi teknologi terbaru dan mungkin penting untuk anda baca dengan judul Cara Pakai Find My Device untuk Lacak Smartphone yang Hilang yang telah kami analisa dan kami persiapkan dengan matang untuk anda baca informasi teknologi terbaru kali ini. Semoga imformasi dunia teknologi yang kami sajikan mengenai Artikel Teknologi, yang kami tulis ini dapat anda jadikan pengetahuan di dunia teknologi dan anda tidak kudet lagi dan menjadi manusia yang update teknologi.

Judul : Cara Pakai Find My Device untuk Lacak Smartphone yang Hilang
link : Cara Pakai Find My Device untuk Lacak Smartphone yang Hilang

Infotekno-Baru

Pertama-tama, kamu harus mengantisipasi jika perangkat Android kamu hilang, data yang tersimpan bisa terhapus secara otomatis.

Caranya cukup mudah, untuk perangkat Android terbaru, beranjak ke Settings -> Google -> Security. Di bawah Android Device Manager, aktifkan fitur Remote Data Wipe dengan slide ke Allow Remote Lock and Erase.

Khusus untuk perangkat Android lawas, kamu bisa ke Settings dan tap Android Device Manager. Untuk mengaktifkan fitur ini, tap kotak Allow Remote Factory Reset dan tap Activate.

Nah, setelah itu kamu memasang Find My Device di perangkat Android lain. Find My Device mengharuskan pengguna log in dengan akun Google dan mengaktifkan lokasi.

Setelah log in, kamu akan diminta mengizinkan Find My Device memakai data lokasi, klik Accept untuk melanjutkan.

Jika sudah log in, sebuah menu dashboard akan muncul menunjukkan di mana ponselmu berada dengan beberapa opsi.

Pertama ada opsi lokasi yang menunjukkan lokasi di mana ponsel Android kamu diletakkan, lengkap dengan daya baterai yang bertahan, hingga kapan ponsel tersebut terakhir dinyalakan.

Kedua, opsi Play Sound. Opsi ini memungkinkan ponsel Android kamu yang hilang akan bergetar dan berdering selama lima menit dalam volume maksimum.

Fitur ini tetap berfungsi sekalipun ponsel Android kamu dalam modus silent.

Let's block ads! (Why?)


Demikian Informasi Teknologi Cara Pakai Find My Device untuk Lacak Smartphone yang Hilang

Informasi Cara Pakai Find My Device untuk Lacak Smartphone yang Hilang kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Baca juga


Cara Pakai Find My Device untuk Lacak Smartphone yang Hilang


Anda sekarang membaca artikel Cara Pakai Find My Device untuk Lacak Smartphone yang Hilang dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2019/01/cara-pakai-find-my-device-untuk-lacak.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :