7 Fitur Unggulan Smartphone Kamera Ganda Samsung Galaxy J7+

7 Fitur Unggulan Smartphone Kamera Ganda Samsung Galaxy J7+ - Sahabat Info Tekno semuanya, kali ini Informasi Teknologi akan memberikan informasi teknologi terbaru dan mungkin penting untuk anda baca dengan judul 7 Fitur Unggulan Smartphone Kamera Ganda Samsung Galaxy J7+ yang telah kami analisa dan kami persiapkan dengan matang untuk anda baca informasi teknologi terbaru kali ini. Semoga imformasi dunia teknologi yang kami sajikan mengenai Artikel Teknologi, yang kami tulis ini dapat anda jadikan pengetahuan di dunia teknologi dan anda tidak kudet lagi dan menjadi manusia yang update teknologi.

Judul : 7 Fitur Unggulan Smartphone Kamera Ganda Samsung Galaxy J7+
link : 7 Fitur Unggulan Smartphone Kamera Ganda Samsung Galaxy J7+

Infotekno-Baru

Liputan6.com, Jakarta - Samsung telah merilis smartphone keduanya yang memiliki kamera ganda, Galaxy J7+. Smartphone ini dibanderol dengan harga Rp 4,999 jutaan dan menyasar kaum milenial yang senang mengekspresikan diri melalui berbagai platform media sosial.

Tentunya bukan tanpa alasan smartphone ini diklaim cocok untuk memenuhi kebutuhan penggunanya. Diungkapkan oleh pemerhati gadget sekaligus pendiri DroidLime Romi Hidayat, ada tujuh fitur dan spesifikasi unggulan dari Galaxy J7+.

1. Material Metal yang Solid

Menurut Romi, Galaxy J7+ adalah smartphone yang dibalut material metal yang solid. "Tampilannya tipis dan terbuat dari material metal yang solid. Dengan material ini harusnya aman untuk penggunaan sehari-hari," kata Romi ditemui dalam acara media ekslusif Capture Like a Pro bersama Samsung Galaxy J7+ beberapa waktu lalu.

2. Tampilan Antarmuka yang Minimalis

Hal lain yang dianggap sebagai keunggulan Galaxy J7+ adalah tampilan antarmuka atau user interface (UI) unggulan dari Samsung.

Romi mengatakan, UI Galaxy J7+ mirip dengan UI milik Samsung Galaxy Note 8. "80 persen UI-nya mirip dengan Galaxy Note 8, sehingga ada feel premium seperti sedang menggunakan Galaxy Note 8," katanya.

Dia juga menyebut, UI terbaru Samsung ini memungkinkan pengguna untuk melakukan swipe layar untuk membuka berbagai menu di dalamnya. "Selain ada kesan premium juga minimalis dan mudah digunakan," tuturnya.

Seperti smartphone premium Samsung lain, Galaxy J7+ dibekali fitur Always On Display, fitur Dual Messenger yang memungkinkan seseorang memiliki dua akun dalam satu smartphone, serta adanya game launcher.

Dengan game launcher, mereka yang suka bermain gim tidak akan terganggu notifikasi saat sedang bermain gim.

Let's block ads! (Why?)


Demikian Informasi Teknologi 7 Fitur Unggulan Smartphone Kamera Ganda Samsung Galaxy J7+

Informasi 7 Fitur Unggulan Smartphone Kamera Ganda Samsung Galaxy J7+ kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Baca juga


7 Fitur Unggulan Smartphone Kamera Ganda Samsung Galaxy J7+


Anda sekarang membaca artikel 7 Fitur Unggulan Smartphone Kamera Ganda Samsung Galaxy J7+ dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2017/11/7-fitur-unggulan-smartphone-kamera.html

Subscribe to receive free email updates: