Analis: iPhone X Akan Semakin Bersinar

Analis: iPhone X Akan Semakin Bersinar - Sahabat Info Tekno semuanya, kali ini Informasi Teknologi akan memberikan informasi teknologi terbaru dan mungkin penting untuk anda baca dengan judul Analis: iPhone X Akan Semakin Bersinar yang telah kami analisa dan kami persiapkan dengan matang untuk anda baca informasi teknologi terbaru kali ini. Semoga imformasi dunia teknologi yang kami sajikan mengenai Artikel Teknologi, yang kami tulis ini dapat anda jadikan pengetahuan di dunia teknologi dan anda tidak kudet lagi dan menjadi manusia yang update teknologi.

Judul : Analis: iPhone X Akan Semakin Bersinar
link : Analis: iPhone X Akan Semakin Bersinar

Infotekno-Baru

Liputan6.com, Jakarta Analis KGI, Ming-Chi Kuo, kembali merilis prediksinya mengenai smartphone flagship Apple, iPhone X. Ia memperkirakan pertumbuhan iPhone X di pasar akan semakin menguat, sedangkan iPhone 8 justru sebaliknya.

Dilansir 9to5Mac, Selasa (14/11/2017), Kuo menjelaskan produksi iPhone X akan mencapai antara 25 sampai 27 juta unit pada kuartal IV 2017. Penjualannya akan berkisar antara 22 sampai 24 juta unit.

Jumlah produksi akan mengalami peningkatan pada tahun depan. Kuo memperkirakan kapasitas produksi akan tumbuh 35 sampai 45 persen pada kuartal I 2018. Menurutnya, permintaan terhadap iPhone X akan terus menguat pada tahun depan dan ini disebabkan oleh dua faktor pendukung.

Faktor pertama adalah konsumen tidak lagi mempermasalahkan sejumlah perubahan dramatis yang ditawarkan iPhone X, termasuk absennya tombol "Home". Faktor kedua adalah akan terjadi peningkatan penjualan yang cukup besar saat Tahun Baru Imlek. Tahun Baru Imlek 2018 dirayakan pada 16 Februari 2017.

Di sisi lain, penjualan iPhone 8 diprediksi mengalami penurunan 50 sampai 60 persen pada kuartal I 2018 dibandingkan kuartal akhir 2017. Penurunan ini, kata Kuo, disebabkan iPhone 8 hanya memiliki sedikit nilai jual utama, sehingga permintaan pasar lebih rendah daripada ekspektasi.

Untuk iPhone 8 Plus, Kuo menilai penjualannya akan sedikit di atas estimasi awal. Ironis, iPhone 8 Plus justru dianggap sebagai salah satu faktor yang membuat pasar iPhone 8 semakin kecil.

Let's block ads! (Why?)


Demikian Informasi Teknologi Analis: iPhone X Akan Semakin Bersinar

Informasi Analis: iPhone X Akan Semakin Bersinar kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Baca juga


Analis: iPhone X Akan Semakin Bersinar


Anda sekarang membaca artikel Analis: iPhone X Akan Semakin Bersinar dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2017/11/analis-iphone-x-akan-semakin-bersinar.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :