Sudah Maju Iseng di Medsos

Sudah Maju Iseng di Medsos - Sahabat Info Tekno semuanya, kali ini Informasi Teknologi akan memberikan informasi teknologi terbaru dan mungkin penting untuk anda baca dengan judul Sudah Maju Iseng di Medsos yang telah kami analisa dan kami persiapkan dengan matang untuk anda baca informasi teknologi terbaru kali ini. Semoga imformasi dunia teknologi yang kami sajikan mengenai Artikel Teknologi, yang kami tulis ini dapat anda jadikan pengetahuan di dunia teknologi dan anda tidak kudet lagi dan menjadi manusia yang update teknologi.

Judul : Sudah Maju Iseng di Medsos
link : Sudah Maju Iseng di Medsos

Infotekno-Baru

MAU tahu salah satu bentuk kemajuan Indonesia? Indonesia dikenal sebagai salah satu dari 10 negara pengguna internet terbanyak di dunia. Karena merasa sudah maju, internet pun tak harus digunakan untuk hal-hal produktif.

Internet cukup digunakan untuk hal-hal iseng. Membuat status di medsos, menulis komentar-komentar, mengunggah meme lucu-lucu, merisak (membully) pendukung pihak sana, memuji pihak sini, memajang swafoto, dan entah apa lagi. Begitulah, namanya juga sudah maju.

Itu sesuai dengan hasil penelitian bahwa 95% pengguna internet di Indonesia hanya menggunakannya untuk bermedia sosial. Sesuai pula dengan hasil penelitian, Indonesia merupakan negeri dengan jumlah pengguna Facebook nomor empat sedunia. Hebat, kan?

Selain itu, ada juga penelitian yang menyebutkan bahwa pengguna Twitter terbanyak adalah di Ibukota RI, Jakarta, dengan frekuensi 15 twit (ciapan) per detik. Akibat langsung dari “kehebatan” itu, Indonesia menjadi bagian dari budaya baru era digital, budaya selalu online.

Dua peneliti, yaitu Sherry Turkle dan Geert Lovink, menengarai hal itu sebagai budaya gampang berkomentar (comment culture) dan budaya segera ingin berbagi (sharing).

Begitu mudah orang tersengat emosinya, sehingga cepat sekali tersulut untuk mengadakan serangan balik, seolah-olah harga diri mereka terjatuhkan bila tidak bereaksi segera.

Bahkan, untuk hal yang bersifat humor pun, dianggapnya serius. Tak peduli orang hebat sekalipun, karena tidak punya selera humor, rakyat kecil yang mengekspresikan rasa humornya di medsos pun diadukan ke polisi.

Jadi, dari rakyat kecil sampai kaum intelektual dan pejabat negara, sebegitu mudah tersulut oleh tulisan di medsos. Maklumlah, namanya juga sudah maju. (Ki Srunthul)

Let's block ads! (Why?)

Baca Kelanjutan Sudah Maju Iseng di Medsos : http://ift.tt/2lVAT5L

Demikian Informasi Teknologi Sudah Maju Iseng di Medsos

Informasi Sudah Maju Iseng di Medsos kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Baca juga


Sudah Maju Iseng di Medsos


Anda sekarang membaca artikel Sudah Maju Iseng di Medsos dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2017/11/sudah-maju-iseng-di-medsos.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :