Waspada, Ini 7 Modus Pencurian Smartphone yang Wajib Kamu Ketahui
Judul : Waspada, Ini 7 Modus Pencurian Smartphone yang Wajib Kamu Ketahui
link : Waspada, Ini 7 Modus Pencurian Smartphone yang Wajib Kamu Ketahui
Liputan6.com, Jakarta - Pernahkah kamu menjadi korban pencurian smartphone, jika pernah tentunya hal tersebut sangat mengesalkan.
Tidak mau kejadian tersebut menimpa kamu bukan? Untuk menghindari diri menjadi korban pencurian smartphone, kamu harus selalu berhati-hati dan mengetahui modus pencurian yang biasa dilakukan oleh si pencuri.
Berikut adalah beberapa modus pencurian yang biasanya dilancarkan oleh penjahat. Apa saja?
1. Mengalihkan Perhatian Korban
Untuk bisa merebut smartphone seseorang, pencuri biasanya menunggu korbannya lengah. Caranya dengan mengalihkan perhatian calon korban, misalnya dengan membuat gerakan aneh atau menjatuhkan suatu benda di depannya.
Kalau perhatian korban sudah terpecah, biasanya pencuri dengan cepat mengambil smartphone korban.
2. Ngajak Ngobrol Korban
Mengajak ngobrol korban adalah bentuk lain dari mengalihkan perhatian korban. Biasanya modus ini dilakukan di tempat umum, dalam bentuk menanyakan waktu, minta tolong memegangkan sesuatu, dan lain-lain.
Begitu korban lengah, si pencuri langsung mengambil smartphone korban lalu menghilang.
Demikian Informasi Teknologi Waspada, Ini 7 Modus Pencurian Smartphone yang Wajib Kamu Ketahui
Waspada, Ini 7 Modus Pencurian Smartphone yang Wajib Kamu Ketahui
Anda sekarang membaca artikel Waspada, Ini 7 Modus Pencurian Smartphone yang Wajib Kamu Ketahui dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2017/11/waspada-ini-7-modus-pencurian.html