64 Tim Siap Tanding dalam Kompetisi Oppo F5 x AoV di Banjarmasin

64 Tim Siap Tanding dalam Kompetisi Oppo F5 x AoV di Banjarmasin - Sahabat Info Tekno semuanya, kali ini Informasi Teknologi akan memberikan informasi teknologi terbaru dan mungkin penting untuk anda baca dengan judul 64 Tim Siap Tanding dalam Kompetisi Oppo F5 x AoV di Banjarmasin yang telah kami analisa dan kami persiapkan dengan matang untuk anda baca informasi teknologi terbaru kali ini. Semoga imformasi dunia teknologi yang kami sajikan mengenai Artikel Teknologi, yang kami tulis ini dapat anda jadikan pengetahuan di dunia teknologi dan anda tidak kudet lagi dan menjadi manusia yang update teknologi.

Judul : 64 Tim Siap Tanding dalam Kompetisi Oppo F5 x AoV di Banjarmasin
link : 64 Tim Siap Tanding dalam Kompetisi Oppo F5 x AoV di Banjarmasin

Infotekno-Baru

Liputan6.com, Banjarmasin - Setelah menyambangi sejumlah kota, mulai dari Malang, Lampung, dan Manado, turnamen Oppo F5 x AoV yang merupakan rangkaian Oppo Selfie Tour ini pun akhirnya tiba di kota berikutnya, yakni Banjarmasin.

Seperti di tiga kota sebelumnya, peserta tim turnamen gim MOBA (Multiplayer Online Battle Arena) Arena of Valor atau AoV yang terpilih akan berkesempatan untuk bertanding secara online menggunakan Oppo F5.

Guna memeriahkan rangkaian tur di beberapa kota ini, Oppo mengaungkan tagar #OppoSelfieTourWithF5 dan #TourDeBanjarmasin.

Dari pantauan Tekno Liputan6.com yang menghadiri acara turnamen Oppo F5 x AoV, ada 64 tim (320 orang) terdaftar dalam turnamen gim MOBA terbitan Garena ini.

Layaknya turnamen kompetitif lainnya, masing-masing tim akan bertanding satu sama lain dengan menggunakan sistem gugur.

Delapan tim terbaik akan bersaing di perempat final untuk mendapatkan empat slot tim terakhir di babak semifinal hingga akhirnya nanti tersisa dua tim di babak puncak turnamen Oppo F5 x AoV di Oppo Store Duta Mall Banjarmasin.

Di babak semifinal, empat tim terakhir terpilih akan bertanding dengan format best of three (BO3). Ini berarti tim yang berhasil memenangkan match dua kali bakalan lolos ke babak selanjutnya.

Aryo Meidianto, PR Manager Oppo Indonesia, mengatakan cukup terkejut melihat antusias pemain yang mendaftar turnamen Oppo F5 x AoV ini.

"Cukup kaget melihat jumlah tim yang mendaftar. Saking banyaknya yang daftar akhirnya kita tambah. Itu pun kami (Oppo dan Garena) terpaksa menutup di angka 64 tim," ujar Aryo saat Tekno Liputan6.com di Banjarmasin, Minggu (14/1/2018).

Aryo menambahkan, ini merupakan tanda gim Arena of Valor cukup digandrungi oleh pemuda-pemudi di Banjarmasin.

Let's block ads! (Why?)


Demikian Informasi Teknologi 64 Tim Siap Tanding dalam Kompetisi Oppo F5 x AoV di Banjarmasin

Informasi 64 Tim Siap Tanding dalam Kompetisi Oppo F5 x AoV di Banjarmasin kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Baca juga


64 Tim Siap Tanding dalam Kompetisi Oppo F5 x AoV di Banjarmasin


Anda sekarang membaca artikel 64 Tim Siap Tanding dalam Kompetisi Oppo F5 x AoV di Banjarmasin dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2018/01/64-tim-siap-tanding-dalam-kompetisi_14.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :