Dikalahkan Rusia, Meme De Gea Bertebaran di Internet
Judul : Dikalahkan Rusia, Meme De Gea Bertebaran di Internet
link : Dikalahkan Rusia, Meme De Gea Bertebaran di Internet
Liputan6.com, Jakarta - Pertandingan sepak bola dalam rangkaian Piala Dunia antara Spanyol melawan Rusia ditutup dengan adu pinalti. Pasalnya, kedua tim tidak bisa saling unggul satu sama lain selama waktu 90 menit.
Malangnya Spanyol, dalam adu tendangan pinalti tadi malam, tim Matador harus rela takluk dari tuan rumah dengan skor 3-4, setelah Iago Aspas gagal menjebol gawang Rusia.
Sementara itu, gawang Spanyol yang dijaga oleh David De Dea berhasil dijebol oleh pemain Rusia dalam adu pinalti. Gara-gara kekalahan ini, Spanyol harus pulang kampung dan meme De Gea beredar di internet.
Pantauan Tekno Liputan6.com, Senin (2/7/2018), di linimasa Twitter hingga Instagram, meme yang menyinyiri De Gea pun banyak dicuitkan.
Meme di bawah ini menunjukkan bagaimana warganet membandingkan gawang Timnas Spanyol saat dijaga David De Gea dan Iker Casillas. Warganet nyinyir, De Gea lebih banyak kebobolan bola dibandingkan Iker Casillas yang menuntun Spanyol menjadi juara.
Demikian Informasi Teknologi Dikalahkan Rusia, Meme De Gea Bertebaran di Internet
Dikalahkan Rusia, Meme De Gea Bertebaran di Internet
Anda sekarang membaca artikel Dikalahkan Rusia, Meme De Gea Bertebaran di Internet dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2018/07/dikalahkan-rusia-meme-de-gea-bertebaran.html