Instagram Uji Coba Feed Horizontal, Pengguna Protes
Judul : Instagram Uji Coba Feed Horizontal, Pengguna Protes
link : Instagram Uji Coba Feed Horizontal, Pengguna Protes
Facebook bekerja keras membuat Instagram tetap dilirik oleh para pengguna dengan aktif merilis berbagai firur baru. Setelah beberapa waktu lalu merilis stiker Questions, kini perusahaan dilaporkan akan segera merilis fitur baru lainnya.
Dilansir Phone Arena, Jumat (20/7/2018), Instagram tengah menyiapkan fitur reaksi untuk konten Stories. Fitur ini disebut akan segera dirilis jika proses pengujian berjalan lancar dan mendapatkan tanggapan positif.
Sejumlah pengguna Instagram kemungkinan saat ini bisa menggunakan fitur tersebut. Pasalnya, fitur reaksi tersebut sedang dalam proses pengujian di beberapa negara.
Fitur reaksi ini sejatinya mirip seperti yang dimiliki Facebook. Seperti diketahui, pengguna Facebook bisa memberikan berbagai reaksi pada berbagai konten yang diunggah di layanan tersebut, seperti status dan foto.
Adapun fitur reaksi yang tersedia untuk Stories antara lain ikon tepuk tangan, tertawa, mata love, wajah dengan mulut terbuka, menangis dan api.
Fitur reaksi ala Facebook ini tersedia dalam versi stabil Instagram, 54.0.0.14.82.
Namun, versi ini tidak bisa diakses oleh semua orang karena masih dalam proses pengujian.
(Jek/Isk)
Saksikan Video Pilihan Berikut Ini:
Seperti biasa, menjelang akhir tahun, pengguna Instagram dapat merangkum foto-foto terpopulernya selama setahun terakhir. Tak terkecuali untuk tahun ini.
Demikian Informasi Teknologi Instagram Uji Coba Feed Horizontal, Pengguna Protes
Instagram Uji Coba Feed Horizontal, Pengguna Protes
Anda sekarang membaca artikel Instagram Uji Coba Feed Horizontal, Pengguna Protes dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2018/12/instagram-uji-coba-feed-horizontal.html