Song Song Couple Menikah, Ridwan Kamil Beri Wejangan di Instagram
Judul : Song Song Couple Menikah, Ridwan Kamil Beri Wejangan di Instagram
link : Song Song Couple Menikah, Ridwan Kamil Beri Wejangan di Instagram
Dalam caption, Ridwan Kami menuliskan ucapan selamat sera memberikan tips dalam Bahasa Sunda untuk kedua selebritas papan atas yang baru saja menikah pada Selasa, (31/10/2017) lalu.
"Selamat untuk @songjoongkionly dan @kyo1122, semoga 'samawa' selamanya. Salam dari Walikota jaman jigeum ("sekarang" dalam bahasa Korea). Ditunggu kedatangannya di pembukaan Kampung Korea di Bandung. #ReboNyunda. Tips rumah tangga: selalu saling menghargai. Contoh: tiap pagi janganlah rebutan bedak dan pensil alis," tulis Ridwan Kamil.
Sontak saja, posting Ridwan Kamil menuai beragam respons warganet. Banyak warganet menanggapi celotehan Ridwan Kamil dengan santai dan bahkan ada yang menanggapinya dengan serius.
"Bodoor pisan walikota urang mah," tulis @enjanghasankarunia.
"Kang Emil @ridwankamil ..daebakk.👍," tulis @sunwisoedrajat.
"kapan atuh pak @ridwankamil pembukaan kapung korea teh ? udah kepingin maen kesana atuh ini teh," tulis @shenzhen.0602.
"Walikota jaman jigeum pesen2nya buat songsong couple kocak bet @ummu_ahnaf," tulis @nu_nury.
"Hahahahahaha..... Kocak pak @ridwankamil sukses trs y pak....🙏," ujar @ainibachtiar.
Demikian Informasi Teknologi Song Song Couple Menikah, Ridwan Kamil Beri Wejangan di Instagram
Song Song Couple Menikah, Ridwan Kamil Beri Wejangan di Instagram
Anda sekarang membaca artikel Song Song Couple Menikah, Ridwan Kamil Beri Wejangan di Instagram dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2017/11/song-song-couple-menikah-ridwan-kamil.html