Telkomsel Uji Jaringan di GBK untuk Persiapan Asian Games 2018

Telkomsel Uji Jaringan di GBK untuk Persiapan Asian Games 2018 - Sahabat Info Tekno semuanya, kali ini Informasi Teknologi akan memberikan informasi teknologi terbaru dan mungkin penting untuk anda baca dengan judul Telkomsel Uji Jaringan di GBK untuk Persiapan Asian Games 2018 yang telah kami analisa dan kami persiapkan dengan matang untuk anda baca informasi teknologi terbaru kali ini. Semoga imformasi dunia teknologi yang kami sajikan mengenai Artikel Teknologi, yang kami tulis ini dapat anda jadikan pengetahuan di dunia teknologi dan anda tidak kudet lagi dan menjadi manusia yang update teknologi.

Judul : Telkomsel Uji Jaringan di GBK untuk Persiapan Asian Games 2018
link : Telkomsel Uji Jaringan di GBK untuk Persiapan Asian Games 2018

Infotekno-Baru

Liputan6.com, Jakarta -Telkomsel turut memanfaatkan momen Test Event Asian Games 2018 untuk menguji keandalan jaringan dan layanannya di sejumlah venue yang ada di komplek olahraga Gelora Bung Karno (GBK).

Telkomsel sebagai official mobile partner Asian Games 2018 telah memastikan pengamanan kualitas dan kapasitas layanan seluler di seluruh venue pertandingan di wilayah Jakarta dan sekitarnya.

Selain itu, Telkomsel juga memanfaatkan momen ini untuk menguji keandalan sejumlah teknologi jaringan yang secara khusus disiapkan untuk kenyamanan komunikasi, serta memastikan pengalaman koneksi jaringan broadband para pengunjung Asian Games nanti tetap terjaga.

"Setelah sukses melakukan uji coba jaringan dengan jumlah massa yang cukup banyak saat peresmian Stadion Utama GBK beberapa waktu lalu, kini Telkomsel juga mengambil peran aktif dalam memastikan kualitas jaringan dan layanan terdepan, terutama yang mendukung akses layanan broadband dan digital para pengunjung selama ajang Test Event Asian Games 2018 yang berlangsung di sejumlah venue pertandingan di kawasan GBK," kata General Manager Network Engineering and Project Jabotabek Jabar Telkomsel, Nugroho Adi Wibowo, dalam keterangan resminya, Minggu (18/2/2018).

Test Event diselenggarakan oleh Indonesia Asian Games 2018 Organizing Committee (INASGOC) mulai 8 hingga 15 Februari 2018, sebagai salah satu upaya memastikan kesiapan sejumlah venue pertandingan Asian Games 2018 pada Agustus mendatang.

Dalam kesempatan ini, ada 8 cabang olahraga yang akan dipertandingkan dengan memaksimalkan sejumlah venue yang sudah selesai direvonasi di kawasan GBK.

Nugroho lebih lanjut menjelaskan, dalam upaya pengamanan kualitas dan kapasitas jaringan di kawasan GBK, Telkomsel sudah mengoperasikan fasilitas jaringan BTS berteknologi 3G dengan frekuensi FDD 1,8 MHz dan jaringan 4G LTE pada frekuensi TDD 2,3 MHz.

Teknologi itu diklaim telah dilengkapi teknologi Massive MIMO (Massive Multiple Input Multiple Output), sehingga dapat menjadi solusi pengamanan akses broadband berkecepatan tinggi dengan tingkat trafik tinggi.

Let's block ads! (Why?)


Demikian Informasi Teknologi Telkomsel Uji Jaringan di GBK untuk Persiapan Asian Games 2018

Informasi Telkomsel Uji Jaringan di GBK untuk Persiapan Asian Games 2018 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Baca juga


Telkomsel Uji Jaringan di GBK untuk Persiapan Asian Games 2018


Anda sekarang membaca artikel Telkomsel Uji Jaringan di GBK untuk Persiapan Asian Games 2018 dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2018/02/telkomsel-uji-jaringan-di-gbk-untuk.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :