Daftar Aplikasi yang Wajib Kamu Hapus dari Perangkat Android
Judul : Daftar Aplikasi yang Wajib Kamu Hapus dari Perangkat Android
link : Daftar Aplikasi yang Wajib Kamu Hapus dari Perangkat Android
Liputan6.com, Jakarta - Bagi kamu yang menggunakan perangkat Android pasti sudah tidak asing lagi dengan toko aplikasi milik Google, Google Play Store.
Hadirkan jutaan aplikasi dan gim yang bisa diunduh secara gratis atau berbayar, wajar bilamana banyak pengguna rela mengunduh aplikasi dan gim sehingga memenuhi memori perangkat.
Tak hanya membuat memori internal atau microSD kamu penuh, berbagai aplikasi dan gim yang diunduh pun berpotensi membuat performa perangkat Android makin lemot.
Uniknya, banyak aplikasi dan gim diunduh ke dalam perangkat justru hanya digunakan beberapa kali saja. Karena itu, ketimbang membuat performa smartphone atau tablet kamu lemot, lebih baik kamu uninstall aplikasi tersebut.
Daripada panjang lebar, berikut adalah tipe aplikasi yang harus dihapus dari perangkat Android.
1. Aplikasi Defragmenting Memori
Saat ini, perangkat Android sudah menggunakan memori penyimpanan NAND flash yang memiliki kemampuan untuk bekerja secara full time untuk "mengelola" data dengan rapi.
Karena itu, aplikasi defragmenting yang berfungsi menata ulang susunan disk. Bahkan, beberapa menyebut aplikasi ini mampu memperpendek usia disk.
Demikian Informasi Teknologi Daftar Aplikasi yang Wajib Kamu Hapus dari Perangkat Android
Daftar Aplikasi yang Wajib Kamu Hapus dari Perangkat Android
Anda sekarang membaca artikel Daftar Aplikasi yang Wajib Kamu Hapus dari Perangkat Android dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2018/03/daftar-aplikasi-yang-wajib-kamu-hapus.html