Realme C1, Smartphone di Bawah Rp 1,5 Juta dengan Baterai Jumbo

Realme C1, Smartphone di Bawah Rp 1,5 Juta dengan Baterai Jumbo - Sahabat Info Tekno semuanya, kali ini Informasi Teknologi akan memberikan informasi teknologi terbaru dan mungkin penting untuk anda baca dengan judul Realme C1, Smartphone di Bawah Rp 1,5 Juta dengan Baterai Jumbo yang telah kami analisa dan kami persiapkan dengan matang untuk anda baca informasi teknologi terbaru kali ini. Semoga imformasi dunia teknologi yang kami sajikan mengenai Artikel Teknologi, yang kami tulis ini dapat anda jadikan pengetahuan di dunia teknologi dan anda tidak kudet lagi dan menjadi manusia yang update teknologi.

Judul : Realme C1, Smartphone di Bawah Rp 1,5 Juta dengan Baterai Jumbo
link : Realme C1, Smartphone di Bawah Rp 1,5 Juta dengan Baterai Jumbo

Infotekno-Baru

Liputan6.com, Jakarta - Selain Realme 2 dan Realme 2 Pro, Realme juga memperkenalkan Realme C1.

Dibanding Realme 2 Series, perangkat ini masuk ke jajaran entry level. Meski tergolong entry level, smartphone ini memiliki layar 6,2 inci dengan tampilan full HD 1.080 piksel dan rasio layar hingga 88 persen.

Realme C1 didukung kamera utama 13MP dan 2MP dengan aperture masing-masing f2.2 dan f.24. Sementara, kamera selfienya memiliki resolusi 5MP dengan aperture f2.2.

Tidak hanya layar lega, Realme C1 menggunggulkan kemampuan tahan baterainya yang disebut "Mega Battery".

Tak heran, ini karena pada perangkat Realme C1 dibenamkan baterai berkapasitas 4.230mAh. Dengan baterai jumbo ini, perangkat bisa dipakai 18 jam untuk mendengar musik dengan WiFi atau 15 jam untuk menonton video, serta 10 jam untuk main gim.

Perangkat ini didukung dengan prosesor Snapdragon 450 octa-core yang bisa mempercepat kinerja grafis perangkat hingga 28 persen dan hemat daya 35 persen.

* Update Terkini Asian Para Games 2018 Mulai dari Jadwal Pertandingan, Perolehan Medali hingga Informasi Terbaru di Sini.

Let's block ads! (Why?)


Demikian Informasi Teknologi Realme C1, Smartphone di Bawah Rp 1,5 Juta dengan Baterai Jumbo

Informasi Realme C1, Smartphone di Bawah Rp 1,5 Juta dengan Baterai Jumbo kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Baca juga


Realme C1, Smartphone di Bawah Rp 1,5 Juta dengan Baterai Jumbo


Anda sekarang membaca artikel Realme C1, Smartphone di Bawah Rp 1,5 Juta dengan Baterai Jumbo dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2018/10/realme-c1-smartphone-di-bawah-rp-15.html

Subscribe to receive free email updates: