Astronom Amatir Temukan Exoplanet Baru Mirip Bumi

Astronom Amatir Temukan Exoplanet Baru Mirip Bumi - Sahabat Info Tekno semuanya, kali ini Informasi Teknologi akan memberikan informasi teknologi terbaru dan mungkin penting untuk anda baca dengan judul Astronom Amatir Temukan Exoplanet Baru Mirip Bumi yang telah kami analisa dan kami persiapkan dengan matang untuk anda baca informasi teknologi terbaru kali ini. Semoga imformasi dunia teknologi yang kami sajikan mengenai Artikel Teknologi, yang kami tulis ini dapat anda jadikan pengetahuan di dunia teknologi dan anda tidak kudet lagi dan menjadi manusia yang update teknologi.

Judul : Astronom Amatir Temukan Exoplanet Baru Mirip Bumi
link : Astronom Amatir Temukan Exoplanet Baru Mirip Bumi

Infotekno-Baru

Pada 2017, astronom juga menemukan exoplanet di luar angkasa. Exoplanet bernama WASP-19b tersebut memiliki karakteristik yang cukup unik, karena diklaim sebagai exoplanet terpanas di alam semesta dengan suhu 2.000 derajat Celcius.

Namun kini, ada lagi exoplanet yang ternyata lebih panas dari WASP-19b. Menurut informasi Phys pada Sabtu (18/8/2018), exoplanet bernama KELT-9b tersebut memiliki suhu yang lebih panas, yakni 4.000 derajat Celcius.

Berdasarkan penelitian astronom di University of Geneva (UNIGE) dan Universeity of Bern (UNIBE) di Swiss, exoplanet yang berjarak sekitar 650 tahun cahaya tersebut memiliki bintang bernama KELT-9 dengan suhu hingga 10.000 derajat Celcius, dua kali lipat lebih panas dari Matahari. 

Bintang ini memiliki jarak ke KELT-9b 30 kali lipat lebih dekat ketimbang jarak Matahari ke Bumi. Itulah sebabnya, KELT-9b kini dinobatkan sebagai exoplanet terpanas di alam semesta.

Menariknya, atmosfer KELT-9b ternyata terbuat dari kumpulan titanium dan besi. Astronom berhasil mengidentifikasi material atmosfer exoplanet tersebut lewat sebuah pengamatan yang dipublikasikan di jurnal Nature.

Pengamatan dilakukan astronom lewat perangkat spectograph HARPS-North di observatorium Telecopio Nazionale Galileo di La Palma.

Dalam pengamatan, mereka menyaksikan KELT-9 memiliki pecahan kecil yang bergerak ke arah atmosfer KELT-9b.

Dari situ, astronom menganalisis pecahan kecil tersebut berkumpul dalam sebuah spektrum cahaya putih dan memperlihatkan karakter material dari titanium dan besi.

“Hasil dari pengamatan menunjukkan bahwa molekul yang ditemukan dari bintang KELT-9 terbentuk secara atomik, karena mereka adalah pecahan yang rusak akibat suhu yang begitu panas dari bintang tersebut,” kata Kevin Heng, astronom UNIBE.

Let's block ads! (Why?)


Demikian Informasi Teknologi Astronom Amatir Temukan Exoplanet Baru Mirip Bumi

Informasi Astronom Amatir Temukan Exoplanet Baru Mirip Bumi kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Baca juga


Astronom Amatir Temukan Exoplanet Baru Mirip Bumi


Anda sekarang membaca artikel Astronom Amatir Temukan Exoplanet Baru Mirip Bumi dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2019/01/astronom-amatir-temukan-exoplanet-baru.html

Subscribe to receive free email updates: