Tesla Tarik 123 Ribu Unit Mobil Model S

Tesla Tarik 123 Ribu Unit Mobil Model S - Sahabat Info Tekno semuanya, kali ini Informasi Teknologi akan memberikan informasi teknologi terbaru dan mungkin penting untuk anda baca dengan judul Tesla Tarik 123 Ribu Unit Mobil Model S yang telah kami analisa dan kami persiapkan dengan matang untuk anda baca informasi teknologi terbaru kali ini. Semoga imformasi dunia teknologi yang kami sajikan mengenai Artikel Teknologi, yang kami tulis ini dapat anda jadikan pengetahuan di dunia teknologi dan anda tidak kudet lagi dan menjadi manusia yang update teknologi.

Judul : Tesla Tarik 123 Ribu Unit Mobil Model S
link : Tesla Tarik 123 Ribu Unit Mobil Model S

Infotekno-Baru

Liputan6.com, Jakarta - Perusahaan mobil listrik milik Elon Musk, Tesla, menarik kembali 123 ribu unit kendaraan Tesla Model S dari pasaran.

Mengutip laman CNBC Senin (2/4/2018), penarikan kembali ratusan ribu unit kendaraan tersebut lantaran ada masalah dengan komponen kemudinya.

Masalah pada kemudi ini hanya terjadi pada kendaraan Tesla Model S yang diproduksi sebelum April 2016. Tesla menyebut, kendaraan Model X dan Model 3 tidak termasuk dalam mobil yang ditarik kembali dari pasaran.

Gara-gara penarikan ratusan ribu unit kendaraan ini, saham Tesla turun setidaknya 4 persen beberapa jam setelah bursa saham dibuka, Kamis 29 Maret 2018.

Dilaporkan oleh CNN Money, tidak ada kasus kecelakan terkait kerusakan pada kemudi Tesla Model S.

Dalam sebuah email kepada para penggunanya, perusahaan mobil listrik menjelaskan, pihaknya melihat adanya korosi yang berlebihan di baut-baut power steering Tesla Model S.

Tesla menyebut, jika baut-baut mengalami kerusakan, pengemudi masih bisa mengemudikan mobilnya, namun dibutuhkan peningkatan kekuatan.

"Hal ini membuat mobil lebih sulit dikendarai pada kecepatan rendah dan saat parkir paralel. Kendati begitu, hal ini tidak mempengaruhi kontrol pada kecepatan tinggi," kata Tesla dalam surat pada pelanggannya.

Dalam surat pada pelanggan, disebutkan pula peningkatan korosi pada sistem kemudi ini hanya terjadi saat cuaca dingin.

Tesla juga menyebut, perusahaan berencana mengganti baut kemudi pada seluruh Model S yang ditarik dari pasaran. Pertimbangan perusahaan mengganti baut kemudi pada Model S adalah, agar kendaraan tersebut nantinya bisa digunakan dalam lingkungan yang sangat korosif sekalipun.

Let's block ads! (Why?)


Demikian Informasi Teknologi Tesla Tarik 123 Ribu Unit Mobil Model S

Informasi Tesla Tarik 123 Ribu Unit Mobil Model S kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Baca juga


Tesla Tarik 123 Ribu Unit Mobil Model S


Anda sekarang membaca artikel Tesla Tarik 123 Ribu Unit Mobil Model S dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2018/04/tesla-tarik-123-ribu-unit-mobil-model-s.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :