Intip Kecanggihan Rambu Khusus Buat Pengemudi yang Nekat Nyetir Sambil Telepon

Intip Kecanggihan Rambu Khusus Buat Pengemudi yang Nekat Nyetir Sambil Telepon - Sahabat Info Tekno semuanya, kali ini Informasi Teknologi akan memberikan informasi teknologi terbaru dan mungkin penting untuk anda baca dengan judul Intip Kecanggihan Rambu Khusus Buat Pengemudi yang Nekat Nyetir Sambil Telepon yang telah kami analisa dan kami persiapkan dengan matang untuk anda baca informasi teknologi terbaru kali ini. Semoga imformasi dunia teknologi yang kami sajikan mengenai Artikel Teknologi, yang kami tulis ini dapat anda jadikan pengetahuan di dunia teknologi dan anda tidak kudet lagi dan menjadi manusia yang update teknologi.

Judul : Intip Kecanggihan Rambu Khusus Buat Pengemudi yang Nekat Nyetir Sambil Telepon
link : Intip Kecanggihan Rambu Khusus Buat Pengemudi yang Nekat Nyetir Sambil Telepon

Infotekno-Baru

Liputan6.com, Norfolk - Menelepon saat mengemudi sebenarnya telah dilarang di banyak negara. Alasannya, kegiatan tersebut akan mengganggu konsentrasi pengemudi dan dapat mengakibatkan kecelakaan.

Untuk menegaskan aturan tersebut, kepolisan Norfolk, Inggris mnerapkan sebuah sistem baru berupa rambu lalu lintas khusus. Dikutip dari Telegraph, Senin (16/7/2018), rambu ini akan mengingatkan pengemudi yang menelepon.

Jadi, rambu lalu lintas ini dapat mendeteksi sinyal yang terpancar dari smartphone di dalam kendaraan. Jika terdeteksi ada sinyal dari kendaraan, rambu berupa tanda dilarang menelepon akan menyala untuk memperingkatkan pengemudi.

Rambu ini bekerja dengan menggunakan pemindai untuk mendeteksi sinyal radio saat seseorang dalam mobil melakukan panggilan. Pemindai ini juga dapat membedakan antara sinyal radio ponsel dan sinyal Bluetooth.

Karenanya, pengemudi yang memakai Bluetooth untuk menelepon dengan akses nirkabel, tidak diperingatkan. Pemindai ini juga tidak dapat memonitor koneksi data, sehingga pengemudi yang mengakses internet tidak terdeteksi.

Ada tiga rambu yang sudah disiapkan di jalanan Norwich, Norfolk, Inggris. Meski sudah terpasang, rambu ini masih digunakan sebatas pengingat, sehingga pelanggarnya tidak akan dihukum. 

Let's block ads! (Why?)


Demikian Informasi Teknologi Intip Kecanggihan Rambu Khusus Buat Pengemudi yang Nekat Nyetir Sambil Telepon

Informasi Intip Kecanggihan Rambu Khusus Buat Pengemudi yang Nekat Nyetir Sambil Telepon kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Baca juga


Intip Kecanggihan Rambu Khusus Buat Pengemudi yang Nekat Nyetir Sambil Telepon


Anda sekarang membaca artikel Intip Kecanggihan Rambu Khusus Buat Pengemudi yang Nekat Nyetir Sambil Telepon dengan alamat link https://infotekno-baru.blogspot.com/2018/07/intip-kecanggihan-rambu-khusus-buat.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :